;

Senin, 09 Maret 2009

CARA MENANAM BENIH UNGGUL JARAK PAGAR " JATROMAS"

1. Rendam biji Jarak Pagar selama 12 jam dalam air yang dicampur fungisida.

2. Masukan 1-2 biji Jarak Pagar sedalam ± 5 cm ke dalam media campuran tanah, kompos dan pasir (perbandingan 1 :1 : 1 ) yang sudah diwadahi polybag. Bagian radikula (akar lembaga) terletak di bawah.

3. Tempatkan di bawah tempat yang teduh dan tidak terkena sinar matahari di atas jam 10 pagi, jaga kelembaban dengan penyiraman 2-3 kali sehari disesuaikan dengan kondisi kelembaban media.

4. 2 bulan kemudian siap untuk dipindah ke lapangan ditandai dengan jumlah daun lebih dari 3 helai dan tinggi sekitar 30 cm.

5. Penanaman diusahakan disiram sampai tanaman bertunas, dan penanaman dilaksanakan pada awal musim penghujan.





Untuk pemesanan benih ini dapat menghubungi Bapak Roy di nomor +628159555028

PT. Bumi Mas Eka Persada
Plaza BII, Menara II, Jl. M.H. Thamrin No. 51. Jakarta 10350

Tidak ada komentar: